11/06/15

Pengertian dan Ruang Lingkup Manajemen

Pengertian dan Ruang Lingkup Manajemen_

Pengertian dan Ruang Lingkup Manajemen - Manajemen adalah seni menyelesaikan pekerjaan melalui orang lain. Definisi Mary Parker Follet ini berarti bahwa seorang manajer bertugas mengatur dan mengarahkan orang lain untuk mencapai tujuan organisasi. Ricky W. Griffin mendefinisikan manajemen sebagai sebuah proses perencanaan, pengorganisasian, pengkoordinasian, dan pengontrolan sumber daya untuk mencapai sasaran secara efektif dan efesien. Efektif berarti bahwa tujuan dapat dicapai sesuai dengan perencanaan, sementara efisien berarti bahwa tugas yang ada dilaksanakan secara benar, terorganisir, dan sesuai dengan jadwal. Manajemen belum memiliki definisi yang mapan dan diterima secara universal.


A. DEFENISI DAN TUJUAN MANAJEMEN

1. Defenisi Manajemen
  • James A.F. Stoner : Manajemen Sebagai Proses 
  • Mary Parker Follett : Manajemen Sebagai Seni 
  • Luther Gulick : Manajemen Sebagai Ilmu 

2. Tujuan Manajemen
  • Untuk mencapai tujuan 
  • Untuk menjaga keseimbangan diantara tujuan-tujuan yang saling bertentangan. 
  • Untuk mencapai efisiensi dan efektifitas. 

Efisiensi adalah

Efektivitas adalah

Peter Drucker : efektivitas adalah melakukan pekerjaan yang benar (doing the right things), sedangkan efisiensi adalah melakukan pekerjaan dengan benar (doing things right).


B. FUNGSI-FUNGSI, KEGIATAN DAN PERAN MANAJEMEN

1. Fungsi-Fungsi Manajemen Menurut Para Ahli
  • Prof. Drs. Oey Liang Lee : Perencanaan, Pengorganisasian, Pengarahan, Pengkoordinasian, Pengontrolan.
  • Koont O’Donnel dan Niclander : Planning, Organizing, Staffing, Directing dan Controlling.
  • Newman : Planning, Organizing, Assembling resources, Directing dan Controlling.
  • Louis A. Alen : Memimpin, Merencanakan, Menyusun dan Mengawasi.
  • George R. Terry : Planning, Organizing, Actuating and Controlling, yang sering disingkat menjadi POAC.
  • Henry Fayol : Planning and Forecasting, Organizing, Commanding, Coordinating and Controlling.
  • Hebert G. Hicks : Creating, Planning, Organizing, Motivating, Communicating and Controlling.
  • Luther Gulick : Planning, Organizing, Staffing, Directing, Coordinating, Reporting and Budgeting, yang sering disingkat POSDCORB.
Fungsi-Fungsi Manajemen, Tujuan dan Aktivitasnya
Fungsi
Tujuan
Aktivitas
Perencanaan
(Planning)



Pengorganisasian
(Organizing)



Penyusunan Personalia
(Staffing)


Pengarahan
(Leading, Directing, Motivating, Actuating)



Pengendalia/
Pengawasan
(Controlling)




2. Kegiatan-Kegiatan Manajer
  1. Manajer bekerja dengan dan melalui orang lain. 
  2. Manajer memadukan dan menyeimbangkan tujuan-tujuan yang saling bertentangan dan menetapkan prioritas-prioritas.
  3. Manajer bertanggungajawab dan mempertanggungjawabkan.
  4. Manajer harus berpikir secara analis dan konsptual.
  5. Berperan sebagai mediator, politisi dan diplomat (sebagai wakil/repesentatif).
  6. Menetapkan keputusan-keputusan.

3. Peran-Peran Manajer
Henry Mintzber mengelompokkan perilaku-perilaku manajer menjadi 3 (tiga) bidang peran :
  1. Peran antar pribadi : sebagai tokoh (figure), pemimpin, penghubung. 
  2. Peran informasional : sebagai pemantau, penyebar, juru bicara. 
  3. Peran pengambil keputusan : sebagai wiraswasta, peredam keributan, perunding. 

C. KLASIFIKASI DAN KETRAMPILAN MANAJEMEN
1. Klasifikasi Manajemen

a. Berdasarkan tingkatan dalam organisasi
  1. Manager lini pertama (first line manager) 
  2. Manager menengah (middle manager) 
  3. Manager puncak (top manager) 

b. Berdasarkan lingkup tugasnya (kegiatannya) :
  1. Manajer umum 
  2. Manajer fungsional 

c. Berdasarkan Fungsi Utama Manajemen
  1. Manajemen Administrasi 
  2. Manajemen Operatif : 

2. Keterampilan manager :

Robert L. Katz mengemukakan tiga jenis ketrampilan managerial, yaitu :
  • Ketrampilan teknis (technical skill)
  • Ketrampilan manusiawi (human skill)
  • Ketrampilan konseptual (conceptual skill)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *